Olahraga

Alarm untuk Timnas Indonesia, Vitenam Punya 12 Pemain yang Bisa Dinaturalisasi

×

Alarm untuk Timnas Indonesia, Vitenam Punya 12 Pemain yang Bisa Dinaturalisasi

Sebarkan artikel ini

BinjaiNews – Dalam hal ini, ada 11 nama yang diungkap oleh Bongda.

Hebatnya, mayoritas pemain tersebut kini bermain di Eropa.

Vietnam tinggal melakukan program naturalisasi bila ingin mengamankan jasa mereka.

Berikut daftar pemain yang dimaksud:

Kiper

Partik Le Giang

Bek

Roberto Cittadini (Carrarese U-19 – Serie D Itali)Dani Vo (Rakospalotai EAC Club – Hungaria)Brandon Ly (Bunrley)Jason Quang Vinh (Quevily-Rouen – Liga 2 Prancis)

Tengah

Do Nguyen Thanh Chung (Slavia Sofia – Bulgaria)Julien Nguyen (Rayo Vallecano – Spanyol)Alex Bui (Bohemians Praha 1905 U-19 – Ceko)Damian Vu Thanh (GKS Olimpia Drydziadz – Polandia)

Depan

Ibrahim Maza (Hertha BSC – Jerman)Kaelin Nguyen (Wellington Phoenix – Australia)

Sementara itu, sebelumnya juga ada satu pemain keturunan lagi yang sempat dikabarkan tertarik memperkuat timnas Vitenam.

Pemain yang dimaksud yakni atas nama Kelvin Cao.

Dikutip dari transfermarkt, Kevin merupakan pemain Union Berlin U-19.

Pemain berusia 17 tahun itu tercatat telah tampil sebanyak empat kali di Bundesliga Junio musim ini.

Kevin sekarang masih berkewarganegaraan Jerman.

Namun Kevin rupanya memiliki darah keturunan Vietnam dari sang ayah.

“Kevin Cao saat ini belum memiliki kewarganegaraan Vietnam.”

“Namun ayah Kelvon Cao tetap mempertahankan kewarganegaraan Vietnam.”

“Sehingga prosedur naturalisasi akan lebih sederhana,” tulis thethao247.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *